Profil Rumah Sakit

Profil Rumah Sakit Imelda Pekerja Indonesia - Sumatera Utara - Kota Medan

Profil & Sejarah

Rumah Sakit Umum Imelda (RSU Imelda), Jalan Bilal No 24 Medan, sebuah rumah sakit swasta yang berdiri sejak tahun 1983. Rumah sakit yang terletak di lokasi strategis di kota Medan telah memiliki fasilitas penunjang pelayanan kesehatan yang lengkap dan didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas. Sebagai bukti kepercayaan dari publik, pemerintah juga telah meningkatkan kelas RS Imelda menjadi kelas B Non Pendidikan. Selain itu, RS Imelda juga telah lulus akreditasi dari Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS). NAMA PERUSAHAAN :Rumah Sakit Umum Imelda Pekerja Indonesia (RSU IPI)
Rumah sakit yang terletak di lokasi strategis di kota Medan telah memiliki fasilitas penunjang pelayanan kesehatan yang lengkap dan didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas. Sebagai bukti kepercayaan dari publik, pemerintah juga telah meningkatkan kelas RSU Imelda Pekerja Indonesia menjadi kelas B Non Pendidikan. Selain itu, RSU Imelda Pekerja Indonesia juga telah lulus akreditasi dari Komite Akreditasi Rumah Sakit (KARS).

Fasilitas & Pelayanan

Instalasi Farmasi 24 Jam
Instalasi Gizi
Mobil Ambulan 24 Jam
Lapangan Parkir Luas

X-Ray
CT SCAN 16 Slices
USG (Ultrasonography)
EKG (Elektro Cardiography / Rekam Jantung)
EEG (Elektro Enchepalography / Rekam Otak)
Laboratorium Klinik 24 Jam
Treadmill
Endoscopy (Gastroscopy, Colosncopy, Ligasi Variaces)

1 Sub Spesialis Gastroenterologi-Hepatologi
2 Alergi-Immunologi Klinik
3 Ginjal-Hipertensi
4 Penyakit Dalam
5 Anak
6 Sub Spesialis Anak Neonatologi / Perinatologi
7 Kulit & Kelamin
8 Mata
9 Sub Spesialis Bedah Digestip
10 Sub Spesialis Bedah Onkologi
11 Bedah Umum
12 Orthopedi
13 Urologi
14 Neurologi / Saraf
15 Paru
16 THT
17 Gigi
18 Jantung Pembuluh Darah
19 Bedah plastik
20 Bedah Anak
21 Kejiwaan
22 Bedah Saraf
23 Rehabilitas Medik
24 Kebidanan & Kandungan
25 Sub Spesialis Onkologi Ginekologi

Klinik Umum / Klinik Rawat Jalan / Konsul Ke Dokter Umum

  1. 1.   Bedah Umum                  
  2. 2.   Bedah Anak
  3. 3.   Bedah Syaraf
  4. 4.   Bedah Plastik
  5. 5.   Bedah Gigi Dan Mulut
  6. 6.   Bedah Urology
  7. 7.   Bedah Ortopedi (PCN, TUR)
  8. 8.   Bedah Onkology Obgyn
  9. 9.   Bedah Laparascopy
  10. 10. Bedah Vaskular
  11. 11. Bedah Kulit Kelamin
  12. 12. Bedah THT
  13. 13. Bedah Mata (Phaco)
  14. 14. Bedah Digestif
  15. 15. Spesialis Bedah Onkologi

  1. 1. Kamar VIP
  2. 2. Kamar Kelas I
  3. 3. Kamar Kelas II
  4. 4. Kamar Kelas III

  1. 1. Kamar VVIP
  2. 2. Kamar VIP
  3. 3. Kamar Kelas I
  4. 4. Kamar Kelas II
  5. 5. Kamar Kelas III

KAMAR BERSALIN (DELIVERY ROOM)

INTENSIVE CARE UNIT (ICU)

 

CUCI DARAH (HAEMODIALISA)

RUANG PERAWATAN ANAK/BAYI

RUANG KEMOTHERAPHY

INSTALASI REHABILITASI MEDIK (FISIOTHERAPI)

UNIT LUKA BAKAR (BURN UNIT)

UNIT PERAWATAN LUKA

UNIT CSSD

KLINIK GIGI

INSTALASI GAWAT DARURAT (IGD) 24 JAM

IGD KEBIDANAN (24 JAM)

Visi & Misi

VISI

RUMAH SAKIT UMUM IMELDA PEKERJA INDONESIA MENJADI RUMAH SAKIT RUJUKAN DENGAN PELAYANAN BERKUALITAS SESUAI STANDAR NASIONAL

MISI

1. Memberikan Pelayanan Sesuai Standar Nasional.

2. Memberikan Pelayanan Mengutamakan Mutu Dan Keselamatan Pasien.

3. Menumbuhkan Budaya Keselamatan.

MOTTO

Memberikan pelayanan “PRIMA” Profesional, Ramah, Ikhlas, Mutu Antusias

FALSAFAH

Pelayanan bermutu, berkeadilan dan berkemanusiaan

NILAI - NILAI

1. Pelayanan dengan mengutamakan mutu dan keselamatan pasien.

2. Pelayanan dengan menghormati hak pasien.

3. Membudayakan proses belajar dalam meningkatkan mutu pelayanan.

4. Membudayakan peningkatan kompetensi SDM.

5. Membudayakan komunikasi efektif dan kerjasama tim.